Minggu, 27 Mei 2012

Avenged Berkeinginan Untuk Menjawab Pertanyaanmu!

Hey sob pernah terpikirkan gak, "aku mau nanya ke Avenged Sevenfold nih, tapi kayaknya gak akan dijawab nih." Gak usah ragu lagi sob. Pertanyaan kau tuh dapat terjawab. Dan inilah saatnya. Puas-puas lah tuk bertanya, karena Avenged Sevenfold akan siap untuk menjawab pertanyaaanmu itu. Yang harus kamu lakukan hanyalah melalui halaman facebook mereka atau melalui twitter mereka (@TheOfficialA7X). Dan pastikan kamu telah sign up agar kamu tidak ketinggalan, jawaban apa yang akan diberikan band kepadamu.
»»  READMORE...

Kamis, 24 Mei 2012

2 Tiket Gratis Festival Musik Orion dan Festival lainnya dari Avenged Sevenfold



Festival Orion Music dan festival lainnya masih satu bulan lagi. Orion memberikan 2 buah tiket gratis untuk bergabung dalam event tersebut. Festival Musik Orion akan dilaksanakan pada 23 dan 24 Juni di pangkalan udara Bader di Atlantic City,NJ. Pemesanan tiket pun masih tersedia http://www.orionmusicandmore.com/tickets/.
Juga festival tersebut mempersembahkan performa dari Metallica, Volbeat, Suicidal Tendencies, Sepultura dan banyak lagi. Pastikan dirimu hadir disini!!!
»»  READMORE...

Minggu, 20 Mei 2012

Vengeance University Ingin Menjadikanmu "Baller"

Vengeance University menambahkan item terbarunya yang akan dikeluarkan musim panas ini. Bukan baju atau kaos biasa. Vengeance University ingin membuatkanmu jersey pebasket, namun dengan model Vengeance  University sendiri. Cobalah, karena stock baru jadi semua ukuran masih ada.

»»  READMORE...

Kamis, 17 Mei 2012

M.Shadows Kepada Kerrang! : "Kami Akan Melakukan Sesuatu yang Belum Pernah Dilakukan Band Lain"

Pembaca Deathbat News Chriz C telah berbaik hati utnuk mengirim artikel terbaru dari majalah Kerrang! dimana pembicaraan publikasi dengan M.Shadows mengenai rencana untuk album Avenged Sevenfold mendatang dan lainnya. Aku mengetik artikel ini untuk kalian semua nikmati dan aku percaya keinginan semua fans Avenged Sevenfold.
Sang Vokalis M.Shadows mengatakan pada Kerrang! bahwa bandnya ditetapkan untuk beristirahat... untuk menulis album baru mereka! 
"Kami akan melakukan acara dan kemuadian kami mengambil waktu untuk beristirahat," M.Shadows dari band yang akan manggung di Amerika Utara yang mana meliputi performa di Metallica’s Orion Festival. "Ini tidak akan seperti absen - kamihanya akan perlahan-lahan menulis catatan berikutnya dan kemudian ketika kita sudah siap kita akan merekamnya." 
"Sejujurnya, kami memiliki beberapa hal yang sangat keren dalam karya-karya yang saya tidak bisa membicarakannya saat ini," lanjut M.Shadows. "Kami akan melakukan sesuatu yang tidak ada band lain yang pernah melakukannya. Para fans akan sangat senang! 
Semua ini, tentu saja, berarti band ini akan bersembunyi dari pandangan publik untuk sementara - dan M.Shadows mengatakan itu bisa menjadi tahun sebelum band ini telah kembali di Inggris.

"Ini adalah waktu kita untuk kembali ke Avenged Sevenfold, dan aku yakin pada musim panas mendatang semuanya akanberjalan lagi," ia menjelaskan. "Kami mungkin akan datang ke Inggris dan hal pertama yang kita lakukan akan ada festival. Tahun lalu tur dan Download begitu luar biasa, kami memutuskan untuk berhenti di situ. Tapi kita akan kembali dengan rekaman baru dan membuatnya sangat istimewa! "
»»  READMORE...

Kerrang! : Avenged Sevenfold menjanjikan Terobosan Rekaman Baru



Majalah Kerrang! telah menyiapkan review baru untuk issue terbaru tentang "Avenged Sevenfold menjanjikan Terobosan Rekaman Baru" dimana mereka mengatakan di cover (gambar di atas) mereka mengatakan "Avenged Sevenfold Mengungkapkan rencana ke depan.
»»  READMORE...

Sabtu, 12 Mei 2012

Schecter Guitar Merilis Gitar Synyster Custom Special Edition di Musim Panas ini


Terdengar seperti gosip yang menyatakan bahwa Schecter Guitar akan merilis gitar Synyster Custom terbaru. Hmm memang bukan sekedar gosip, tapi ini sudah menjadi hal yang benar-benar terjadi sob.Rencananya gitar ini akan keluar mulai musim panas tiba. Tapi hanya akan diproduksi sebanyak 100 buah saja di dunia ini. Woow!!!
»»  READMORE...

Rabu, 09 Mei 2012

Foto A7X Live in Abu Dhabi, dari Majalah One8One


Euforia Abu Dhabi sengat manatp sob !!! Avenged Sevenfold memang dapa tmenyebarkan pesona dimanapun mereka konser, tak peduli di Abu Dhabi. Lihat foto-foto keren nie atau INI !






»»  READMORE...

Foto A7X Live in Abu Dhabi, dari Majalah Uth


Akhirnya dapat juga nih foto Avenged Sevenfold live in Abu Dhabi. Seru tentu. Lihat aja kali yaa. atau INI !







»»  READMORE...

Review Avenged Sevenfold di Abu Dhabi

Majalah Uth telah mereview konser Avenged Sevenfold di Abu Dhabi beberapa waktu yang lalu.
I must admit I am not a huge fan of the Metal genre, this was my first metal concert experience and yet there was nothing to stopping me from getting involved in the crowed. Metal concerts are definitely very physical, for both the performers and the crowed and I was right in the middle of it. A huge mosh pit was formed involved loads of pushing and shoving and a huge carousel which sounded the alarms for the Security. The screams from the fans often drowned the performance and yet you could easily see why this band won the Golden Gods Award (Metal Hammer Magazine) in 2011 for the best drummer, best guitarists, best vocalist and the album of the year.
[..........]
There was just one thing I hope was different about this even and that is the timing. Several fans missed out on the opportunity, mainly school and university students because of upcoming exams, coupled with the fact that Yas marina is at quiet a distance from many devout fans in Dubai and other northern emirates. Only the totally diehard fans were to be seen. None the less it was a great event. For the rest of you stay tuned for many more events coming up.
»»  READMORE...

Foto A7X Live in Singapura dari More Than Good Hooks


Sorry ya buat yang udah nunggu postingan, banyak kandala sih buat ngeposting, mulai unternet yang lambat sampai pekerjaan sekolah. Pokoknya sekarang kita balik lagi. Mungkin berita ini dah lewat banget tapi Avenged Sevenfold biar sebasi apapun beritanya tetap aja sob jadi bahan pembicaraan. Jadi ada organisasi/orang nih yang beberapa waktu lalu mengupload fotoo Avenged Sevenfold di Singapura. Namanya itu More Than Good Hooks. Foto diatas contohnya, yang dibawah juga ada. Atau INI !



»»  READMORE...

Kamis, 03 Mei 2012

The Kerrang! Awards 2012 : M.Shadows Dinominasikan Sebagai "Hero Of The Year"



Fans Avenged Sevenfold semua, saya akan menghadirkan berita baru nih. Majalah Kerrang! telah menunjukkan siapa yang terdapat dalam list untuk Kerrang! tahun ini. Dan M.Shadows dinominasikan sebagai "Hero Of The Year". Pilihlah pilihanmu di SINI. Tapi perlu diingat, kalian harus punya akun/register dulu baru voting.
»»  READMORE...

Selasa, 01 Mei 2012

Konser di Jakarta,Indonesia Dibatalkan



Avenged Sevenfold : "Selama bertahun-tahun, Jakarta, dengan banyak penggemar A7X yang setia, telah menjadi salah satu kota favorit kami untuk dikunjungi. Demikian juga dengan penyesalanterdalam bahwa kita mengumumkan malam ini (1 Mei) konser di Jakarta, Indonesia telah dibatalkan.

Setelah tiba di tempat tersebut pada pagi dan konsultasi dengan staf produksi lokalditetapkan bahwa panggung di Pantai Carnaval tidak aman dan akan membahayakanband dan ribuan penggemar yang telah membeli tiket. Meskipun pembangunanpanggung adalah tanggung jawab promotor, bukan band, kru produksi kami melakukan segala upaya untuk bekerja dengan staf lokal untuk menemukan cara untuk mengatasikekhawatiran dan memakai sebuah acara yang aman. Sayangnya masalah keamananterlalu besar dan tidak memungkinkan bagi kita untuk melakukan.

Anda mungkin membaca laporan dari orang lain bahwa acara itu dibatalkan karenaband ini mengkhawatirkan keamanannya. Jangan percaya. Hanya ada satu alasanacara itu dibatalkan: panggung memiliki cacat banyak dan tidak aman dan fans kami, serta band dan kru, bisa saja terluka.

Kata-kata tidak dapat cukup mengungkapkan betapa kecewa kita karena kehilangankesempatan untuk bermain di Jakarta. Sebagai rincian lebih lanjut dan informasiditentukan kami akan mempostingnya di AvengedSevenfold.com ."
»»  READMORE...

Batal Mendadak, Promotor Konser A7X Menghilang (DetikHot)

Bagi info nih guys, saya dapat dari hot.detik.com. Bagi yang kalian lebih terbiasa membuka blog saya.

Sumber : http://hot.detik.com/music/read/2012/05/01/191647/1906483/228/batal-mendadak-promotor-konser-a7x-menghilang
Jakarta - Konser band Avenged Sevenfold di Pantai Carnaval Ancol, Selasa (1/5/2012) dibatalkan secara mendadak. Meski demikian, ribuan penggemar masih bertahan di arena konser dengan atribut masing-masing.
Sebagian besar penggemar A7X didominasi usia remaja hingga anak kuliahan. Sambil meneriakkan kekecewaannya, mereka masih memilih berkumpul untuk mendapat penjelasan dari pihak promotor alasan batalnya konser.
Namun, sejak pukul 18.00 WIB, tak satupun pihak promotor yang menampakkan batang hidungnya. Detikhot mencoba menghubungi Direktur Showmaxx Entertainment Sherwin Djajadi, tetapi ponselnya tak aktif.
Menurut salah satu penggemar Rudi (23) yang datang sejak pagi hari, perwakilan promotor sempat memberikan pengumuman di arena konser. Promotor hanya mengatakan jika konsernya batal karena masalah keamanan.
"Tapi saya juga dengar katanya manajer A7X nggak suka sama persiapan konsernya. Dari tadi siang cuma sempat dipasang sound system, tapi sekitar jam 15.00 WIB sudah dibongkar. Alat musik sama sekali belum ada yang dipasang. Nah saya curiga tuh jangan-jangan batal, eh kejadian," ucapnya dengan raut muka kecewa.
Pantauan detikHot dari Pantai Carnaval Ancol, saat ini panggung masih berdiri tegak. Namun booth makanan dan minuman sudah kosong.
Bahkan ada satu booth minuman yang berantakan akibat kekecewaan sebagian penonton. Tetapi hingga saat ini situasi masih kondusif.
Puluhan kepolisian dari Polsek Pademangan dan Polres Jakarta Utara juga masih berjaga-jaga.
(ich/nu2) 
»»  READMORE...

Konser A7X di Jakarta Malam Ini Dibatalkan? (DetikHot)

Bagi info nih guys, saya dapat dari hot.detik.com. Bagi yang kalian lebih terbiasa membuka blog saya.

Jakarta - Band Avenged Sevenfold alias A7X seharusnya menggelar konser di Pantai Karnaval Ancol pada malam ini, Selasa (1/5/2012). Namun kabar yang beredar konser tersebut telah dibatalkan.
Hingga kini siapa yang membatalkan acara masih simpang siur. Menurut para calon penonton yang telah berada di kawasan sekitar konser, alat-alat A7X dibongkar dari panggung.
Superman is Dead yang jadi band pembuka A7X pun masih menunggu kabar dari promotor. Namun beberapa waktu lalu lewat akun Twitter @SID_Official mereka membenarkan tentang pembatalan tersebut.
"Baru dapat info lisan dr EO, konser dibatalkan krn A7x khawatir dgn keamanan. Tunggu info dr @EnRanger (penyelenggara) #fb," tulis SID.
Sayangnya promotor hingga kini belum bisa dihubungi. Ia tak juga menjawab telepon ketika hendak dikonfirmasi. Pihak PR pun belum berani berkomentar apapun mengenai hal tersebut.
A7X sudah tiba di Jakarta sejak kemarin. Bahkan mereka juga telah menggelar jumpa pers terkait konser tersebut di Hotel Mulia pada Senin (30/4/2012) malam. Konser tersebut dipromotori Showmaxx dan ER Entertainment.
»»  READMORE...

Foto A7X Live in Kuala Lumpur,Malaysia dari Photopelik


Fantastic!!! Konser Avenged Sevenfold di Malaysia membuat pengalaman yang tak akan mungkin pernah terlupakan bagi semua fansnya. Tapi kan foto dah saya bagi 1, kayak di atas nie. Nah teman-teman dapat liat juga yang dibawh ni. Menggelegar dah!



»»  READMORE...

Foto A7X Live in Kuala Lumpur,Malaysia dari Tune Talk


Lets Check it! The First photos in Malaysia.



»»  READMORE...